MODUS DAN JENIS FRAUD DALAM LEMBAGA PEGADAIAN DARI HASIL PUTUSAN PENGADILAN MAHKAMAH AGUNG

Purwanto Purwanto

Abstract


Artikel ini bertujuan untuk mengetahui bentuk-bentuk fraud pegadaian, pihak-pihak yang dapat melakukan fraud pegadaian serta upaya mengungkapkan modus operandi fraud yang terjadi di pegadaian. Penulis mencoba menggambarkan modus dan fraud yang terjadi pada pegadaian dengan pendekatan studi kasus yang berfokus pada tindakan fraud dipegadaian. Jenis artikel ini adalah deskriptif, dimana penulis mencoba menggambarkan modus dan fraud yang terjadi pada pegadaian dengan pendekatan studi kasus yang berfokus pada tindakan fraud dipegadaian. Sumber data yang digunakan dalam artikel ini adalah data sekunder dimana data dalam artikel ini menggunakan putusan pengadilan yang terkait tentang fraud dalam kurun waktu 2013-2015. Berdasarkan data putusan  MA terkait kejahatan yang terjadi dipegadaian diperoleh hasil bahwa pegadaian tidak sepenuhnya bebas dari fraud karena ada beberapa tipe fraud yang terjadi dipegadaian yaitu Rekayasa Kredit, Tidak Dilakukannya Mekanisme Survey Terhadap Pengajuan Kredit, Jaminan Bukan Milik Debitur, Kredit Fiktif, Rekayasa Kredit Yang Dilakukan  Oleh Pejabat Pegadaian, Pending Angsuran Oleh Petugas Pegadaian


Keywords


Fraud, Modus, Pegadaian

Full Text:

PDF

References


Association of Certified Fraud Examiners (ACFE), 2014. Fraud Prevention and Detterence, Fraud Examiners Manual, International Edition (FPD).

Abdullah, thamrin (2007). Bank dan Lembaga Keuangan Lain. Jakarta. Graham Ilmu

Annual Report Pegadaian 2014.

Agustina, titin. 2009, Prosedur Kredit Gadai Di Perum Pegadaian Cabang Wonogiri, universitas sebelas maret Surakarta.

Ananda, 2014, Pengaruh Keefektifan Pengendalian Internal Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Aset Daerah Istimewa Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta.

Crawford L, Rodney 2016. Fraud Guidance For CorporateCounsel Reviewing financial Statements And Reports. Journal of Financial Crime.

Irman, 2006. Anatomi kejahatan perbankan. MQS publishing. Bandung.

Karyono (2013). “Forensic Fraud”. 2013. Yogyakarta.ANDI.

Kasmir (1998) Bank dan Lembaga Keuangan Lain Jakarta. Graham Ilmu.

Khasanah, ika umiatul. 2014 Evaluasi Pengendalian Intern Atas Pemberian Kredit Gadai pada Perusahaan Umum (Perum) Pegadaian Cabang Tlogomas Malang. Universitas brawijaya.

Nurharyanto, 2013. Sistem Kendali Kecurangan Perbankan. TINTA creative production.

Laporan Perkonomian Indonesia 2014, Bank Indonesia.

Rocco d’este, 2014. The Effect of Stolen Goods Markets on Crime: Evidence from a Quasi-Natural Experiment. University of Warwick.

Supomo, Nur Indriantoro. Bambang Supomo. 1999. “Metodologi Penelitian Bisnis”. Yogyakarta.BPFE.

Tuanakotta, Theodorus M. (2010). Akuntansi Forensik & Audit Investigatif (edisi 2). Jakarta. Salemba Empat.

Tuanakotta, Theodorus M. (2011). Manipulasi Laporan Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Triandaru, Sigit. (2008). Bank dan Lembaga Keuangan Lain. Jakarta. Salemba Empat.

Thomas J. Miles, 2008. Markets For Stolen Property:Pawnshops And Crime. The University Of Michigan Law School.

Yahya. 2013, Analisis Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Pengeluaran Kas Pada Perum Pegadaian Tanjungpinang. Universitas Maritim Raja Ali Haji.




DOI: http://dx.doi.org/10.53712/aktiva.v1i1.145

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexing: 

 

 

    

 Member Of:

 

Reference Manager:

  

Published by Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Madura
Jl. Raya Panglegur Km 3,5 Pamekasan
Phone: (0324) 322231

website: http://ejournal.unira.ac.id/index.php/jurnal_aktiva/index

Email: jaa.unira@gmail.com

AKTIVA by Universitas Madura is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.