Pelatihan Pembuatan Video Pembelajaran Bagi Calon Guru Youtuber

Vivi Suwanti, I Ketut Suastika Trija Fayeldi, Nur Farida, Tatik Retno Murniasih, Timbul Yuwono

Abstract


Pemanfaatan youtube sebagai alat penyampaian pembelajaran tidak boleh meninggalkan kaidah utama dari proses pembelajaran itu sendiri. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk membantu calon guru matematika yang saat ini merupakan mahasiswa persiapan magang sekolah Universitas PGRI Kanjuruhan Malang dalam membuat video pembelajaran yang baik dan sesuai dengan kaidah pembelajaran yang baik. Metode pelaksanaan yang ditawarkan dalam pengabdian ini antara lain berupa pelatihan dan pendampingan. Berdasarkan hasil pelaksanaan kegiatan yang dilakukan secara daring, disimpulkan bahwa 1) calon guru memiliki kemampuan untuk beradaptasi dengan teknologi video editing, akan tetapi masih kurang mahir dalam menyajikan konten video pembelajaran yang baik, 2) calon guru memiliki kreativitas dalam menggunakan animasi sebagai penambah daya tarik video pembelajaran yang disajikan, 3) calon guru perlu memperbanyak studi literatur mengenai konsep-konsep matematika yang disajikan, hal ini terlihat dari beberapa kesalahan konsep pada video yang dipresentasikan.


Keywords


video pembelajaran, youtube, calon guru

Full Text:

PDF

References


Iwantara, I. W., Sadia, I.W., & Suma, I. K. 2014. Pengaruh Penggunaan Media Video Youtube Dalam Pembelajaran IPA Terhadap Motivasi Belajar Dan Pemahaman Konsep Siswa. E-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha. Vol. 4

Mardini, I. G., Sumadji, & Suwanti, V. 2018. Pengembangan Video Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Teorema Pythagoras Siswa Kelas VIII Di SMP Negeri 1 Doko Kabupaten Blitar. Prosiding Seminar Nasianal Fakultas Sains Dan Teknologi Universitas Kanjuruhan Malang. Hal. 598-606.

Mujianto, H. 2019. Pemanfaatan youtube sebagai media ajar dalam meningkatkan minat dan motivasi belajar. Jurnal komunikasi hasil pemikiran dan penelitian. 5(1). Hal 135-159.

Samosir, F. T., Pitasari, D. N., Purwaka, & Tjahjono, P. E. 2019. Efektifitas Youtube Sebagai Media Pembelajaran Mahasiswa (Studi Di Fakultas FISIP Universitas Bengkulu). Record And Library Journal. 4(2). Hal 81-91G. Regulation, “Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 82 Tahun 2001,” Jakarta Peratur. Pemerintah, pp. 1–32, 2001.




DOI: http://dx.doi.org/10.53712/ngu.v1i2.1364

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Vivi Suwanti, I Ketut Suastika Trija Fayeldi, Nur Farida, Tatik Retno Murniasih, Timbul Yuwono



Dewan Redaksi Jurnal Ngabdimas: UNIRA

Ketua Dewan Redaksi : Dr. Ukhti Raudhatul Jannah, M.Pd

Anggota Dewan Redaksi : 1. Dr. Faisal Estu Yulianto, M.T 2. Dr. Ir. Rszqina, M.P 3. Dr. Hasan Basri, M.Pd 4. Dr. Rachman Hakim, M.M 5. Moh. Zali, M.Agr 6. Fauzan Prasetyo Eka Putra M.Kom

Redaksi Pelaksana : Ainur Rofiq Hafsi, M.Pd

Administrasi dan Keuangan : Peci, S.Akt.