SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN JURUSAN DAN JENIS KELAS DI SMKN 1 PAKONG MENGGUNAKAN METODE EXTENDED PROMETHEE II

dharma setiabudi

Abstract


Sistem penentuan jurusan yang digunakan di SMKNegeri 1 pakong masih menggunakan perhitungan manual dengan mengimputkan data siswa satu persatu dalam aplikasi pengolah angka, kategori-kategori atau kritera-kriteria tersebut ditentukan presentasenya dan dihitung sehingga diperoleh keputusan dari proses pengolahan tersebut. Dengan terjadinya hal tersebut pihak sekolah menyadari bahwa terdapat keterbatasan informasi mengenai spesifikasi setiap jurusan kepada siswa/i saat memilih jurusan dan jenis kelas. Oleh karena itu peneliti melakukan penelitian tentang sistem pendukung keputusan pemilihan jurusan dan jenis kelas di SMKN 1 pakong agar para calon siswa/i yang akan mendaftar dapat menentukan jurusan dan jenis kelas yang tepat. Dengan menggunakan The Extended Promethee II membandingkan alternatif yang satu dengan alternatif yang lainnya dan menghitung jarak selisih alternatif berpasangan sehingga menghasilkan output yaitu perangkingan alternatif berdasarkan nilai net flow tertinggi. yang dikembangkan oleh Diakoulaki dan Koumoutsosa yang menentukan versi modifikasi Promethee II.

 

Kata Kunci : Pemilihan Jurusan Dan Jenis Kelas,SPK,EXPROM II


Full Text:

PDF

References


A.P. Pratidina, M. Mesran, P. Ginting, Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Peserta Untuk Mengikuti Proses Pelelangan Barang Dan Jasa Pada Pengadaian Menerapkan Metode Extended Promethee II, KOMIK (KonferensiNas. Tekol. Inf. Dan Komputer). I (2017) 247 – 247

B.Nugroho, PHP dan MySQL dengan Editor Dreamweaver MX, Yogyakarta: Andi, 2004.

Fadlina, L. T. Sianturi, A. Karim, Mesran, and A. P. U. Siahaan, “Best Student Selection Using Extended Promethee II Method,” Int. J.Recent Trends Eng. Res., vol. 3, no. 8, pp. 21–29, 2017 .”

Hair, et.al. 1998.Multivariate Data Analysis, 5thed. Upper Saddle River.NewJersey : Prentice Hall Inc.

J. Allen and C. Hornberger, Mastering PHP, Alameda: SYBEX, 2007, p. 220.

J.Salusu.2006.

Kusrini, Konsep dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan. Yokyakarta: C.V ANDI OFFSET, 2007.

Pengambilan Keputusan Strategik Untuk Organisasi Publik dan Organisasi Non Profit.Grasindo. Jakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.53712/jic.v4i1.669

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


E-ISSN: 2580-488X

P-ISSN: 2302-6227

Indexed by:

Published by Prodi Informatika - Teknik Informatika - Universitas Madura
Jl. Raya Panglegur Km 3,5 Pamekasan
Phone: (0324) 322231
website: http://http://ejournal.unira.ac.id/index.php/insand_comtech/index

Email: roney@unira.ac.id

Creative Commons License
InsandComtech by Universitas Madura is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.